No image available for this title

Printed Material

Dasar-dasar analisis keuangan : informasi keuangan untuk semua manajer



Saat ini, bidang usaha sedang menghadapi berbagai tantangan baru. Persaingan internasional, teknologi yang belum pernah ada beberapa tahun yang lalu, berbagai peraturan dari badan keamanan dan lingkungan, serta pemasaran global membuat sangat sulit untuk tetap bertahan, apalagi untuk berkembang. Anda tidak dapat berhenti mengambil resiko, namun anda bisa meminimalisasi dengan mamberikan perhatian lebih seksama untuk setiap keputusan yang akan berpengaruh pada keuangan usaha.

Dasar – dasar Analisis Keuangan dimaksudkan untuk membantu para manajer yang harus tanggap terhadap keputusan yang dapat mempengaruhi aliran pendapatan. Selain itu, buku ini juga membahas cara – cara untuk menentukan pengembalian modal investasi dan menjelaskan cara membaca suatu laporan tahunan.

Dengan membaca buku ini anda akan memahami :

v Isi laporan keuangan suatu perusahaan
v Berbagai rasio serta bagimana pengaruhnya terhadap laporan keuangan.
v Cara menggunakan tiga alat pengambilan keputusan secara cepat dalam perencanaan keuangan
v Berbagai petunjuk untuk menginterpretasikan suatu laporan tahunan


Ketersediaan

30893EE/ELCB GilReference (Reference)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
Seri Panduan Praktis No. 21
No. Panggil
EE/ELCB Gil
Penerbit Penerbit PPM : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
viii, 122 p. : 21 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-442-115-4
Klasifikasi
EE/ELCB
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this