Image of Arsitektur sebuah model manajemen  : terintegrasi secara vertikal dan horizontal

Printed Material

Arsitektur sebuah model manajemen : terintegrasi secara vertikal dan horizontal



Arsitektur sebuah model manajemen bertujuan turut menciptakan manajer-manajer profesional, baik dari awal, yakni para mahasiswa yang masih kuliah, maupun pada saat sudah bekerja, yaitu para manajer, agar mereka dapat mengembangkan peran mereka pada usaha yang sudah ada.
Menjabarkan objek-objek yang menjadi bidang tanggung jawab manajer: yaitu perusahaan secara holistis, yang meliputi lingkup kehidupan perusahaan, para pemangku kepentingan, strategi, struktur dan budaya perusahaan, serta berbagai macam proses yang digunakan untuk mengeksekusi strategi. Dibahas pula peran manajer, yang secara singkat adalah:
- menentukan tujuan, atau mendesain strategi;
- mengendalikan eksekusi strategi melalui key performance indicator;
membangun tim sosio-teknis yang berorientasi pada performance.

Seluruh penjabaran dicakup dalam sebuah model manajemen yang asal-usulnya dari Universitas St. Gallen, sebuah model yang telah dikembangkan sejak tahun 1954 berdasarkan pemikiran cybernetics untuk pendidikan para manajer.


Ketersediaan

36157AD/ADBE 42 WidGeneral (General)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
AD/ADBE 42 Wid
Penerbit Tira Pustaka : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
ix, 216 p. : index. ; 23 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
9789794300916
Klasifikasi
AD/ADBE 42
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this