No image available for this title

Analisis Dampak Penerapan Sistem ERP terhadap Kine



Latar belakang penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana dampak dari penerapan dan penggunaan sistem ERP terhadap kinerja pengguna dan faktor-faktor apa yang mempengaruhi suksesnya penerapan sistem ERP sehingga dapat memberikan dampak positif bagi pengguna sistem ERP setelah diterapkan sistem ERP. Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui apakah penerapan sistem ERP pada perusahaan memberikan dampak pada kinerja pengguna ERP dalam perusahaan dan Menghasilkan kesimpulan berupa evaluasi terhadap penerapan ERP dalam perusahaan agar memberikan dampak yang positif bagi
kinerja pengguna.Model yang dipakai untuk mengevaluasi dampak penerapan sistem ERP adalah Quantity of Work, Quality of Work , Job Knowledge, Creativeness Cooperation,Dependability, Initiative,personal qualities. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif bersifat deskriptif analitis dan evaluatif,
dengan menganalisis dampak dari penerapan sistem ERP terhadap komponen kinerja pengguna. Hasil yang diperoleh adalah penerapan sistem ERP berdampak positif terhadap komponen kinerja pengguna. 


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Binus University : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
p. 25 - 34
Bahasa
ISBN/ISSN
2087 - 1228
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this