No image available for this title

The Analysis of Different Perceptions between PPA



Penelitian ini berada dalam ranah penelitian akuntansi keperilakuan yang berdasarkan aspek kekinian
masih menarik untuk diteliti. Penelitian ini bertujuan mengungkapkan perbedaan persepsi mahasiswa PPAk,
auditor KAP dan manajer perusahaan terhadap kinerja profesional akuntan publik berkaitan dengan
kesenjangan harapan atau expectation gap yang meliputi pengungkapan kecurangan, mempertahankan sikap
independensi, memberikan peringatan dini kemungkinan kegagalan bisnis, pelanggaran hukum dan peningkatan
kualitas audit. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode penelitian
deskriptif dan komparatif. Teknik pengumpulan data menggunakan metode survei dan sampel ditentukan dengan
non probabilitas atas dasar convenience sample. Kualitas data diuji dengan menggunakan cronbach’s alpha
menunjukkan data valid dan realibel. Uji normalitas data menggunakan independent t test menunjukan data
berkurva normal, tidak ada multikolinearitas dan tidak terjadi heterokedastisitas. Hipotesa pertama hingga
hipotesa kelima menunjukkan terdapat perbedaan signifikan antara mahasiswa PPAk(X1), auditor KAP (X2)
dan manajer perusahaan (X3) terhadap tanggung jawab akuntan publik (Y) dalam berbagai dimensi expectation
gap di DKI Jakarta


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Binus University : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
p. 401 - 413
Bahasa
ISBN/ISSN
2087 - 1228
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this