Image of Sains dan Seni Pembuatan Keputusan di Era Digital

Printed Material

Sains dan Seni Pembuatan Keputusan di Era Digital



Salah satu tugas utama pemimpin adalah mengambil keputusan. Kualitas kepemimpinan seseorang ditentukan oleh pembuatan keputusan. Dan tentu saja, semua pemimpin, di semua level telah memiliki kompetensi dalam pengambilan keputusan ini. Mereka telah belajar di kelas-kelas bisnis, dari praktik nyata dalam organisasi, maupun belajar dari pengalaman orang lain.

Namun, lingkungan organisasi telah berubah drastis di era digital. Kondisi eksternal maupun internal berubah secara cepat, dengan masa depan yang sulit diprediksi. Beberapa metode pengambilan keputusan yang telah dipelajari dengan tekun, yang disiapkan untuk menghadapi kondisi stabil, tiba-tiba menjadi kedaluwarsa. Pemimpin membutuhkan metode baru yang lebih adaptif.
Artike lainnya :
- Algoritma dalam pengambilan keputusan hal. 8
- Bigdata untuk merumuskan kebijakan publik hal 16
- Ragam alat pendukung pengambilan keputusan hal. 30-33
- Mengambil keputusan berbasis konteks
- Tabel Panduan pembuatan keputusan dalam multikonteks hal. 44
- Tabel tes kesiapan mengambil keputusan hal. 62
- EST untuk kinerja karyawan hal. 74


Ketersediaan

MJM-10-2019Reference (Majalah)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
Majalah Manajemen
No. Panggil
-
Penerbit Pustaka Binaman Pressindo : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
No. 10 Tahun 2019
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this