Detail Cantuman
Advanced SearchPrinted Material
Kesesuaian Pengasuhan Perusahaan Multibisnis : Studi Kasus Kelompok Bisnis "Media Group"
Sasaran perusahaan multibisnis adalah menciptakan nilai lebih dari sekedar penjumlahan nilai yang diciptakan seluruh unit-unit bisnis stratejik. Kreasi nilai di perusahaan multibisnis dapat dicapai melalui “pengasuhan” dari perusahaan induk. Studi terdahulu menunjukkan, semakin sesuai pengasuhan perusahaan induk dengan kebutuhan perusahaan anak, semakin besar nilai yang diciptakan. Oleh sebab itu dilakukan penelitian yang bertujuan untuk menentukan kesesuaian pengasuhan antara perusahaan induk dan perusahaan-perusahaan anak. Penelitian dilakukan di perusahaan multibisnis, “Media Group” (MG) yang bergerak di bidang media. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif terapan yang menggunakan pendekatan studi kasus. Data primer diperoleh terutama melalui wawancara dengan direksi perusahaan induk dan perusahaan-perusahaan anak.
Ketersediaan
J09 | Reference ((Hardisk Server)) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia
|
---|---|
No. Panggil |
-
|
Penerbit | UGM Press : Bandung., 2017 |
Deskripsi Fisik |
File PDF
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
1979 - 6471
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Vol.20, No.2, Oktober 2017
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
P.253-275
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain